Walikota Buka Workshop Peningkatan Kapasitas Wartawan

Ambon, Demokrasi Maluku : Penjabat Walikota Bodewin Wattimena secara resmi membuka Kegiatan Workshop yang di gelar oleh Media cetak Ambon Ekpres (Ameks) bertempat di Manise Hotel, lantai V Senin 24/7/2023.

PJ Walikota Ambon Bodewin Wattimena menjelaskan wartawan dapat menggiring opini yang baik dengan profesi jurnalis secara baik maka akan berdampak baik dalam membantu pemerintah dan seluruh elemen masyarakat untuk tetap menjaga NKRI dan juga memberikan penguatan penguatan nilai tambah bagi masyarakat dalam posisi inilah ,maka wartawan memegang peran penting dan strategis. Kita bisa mengambil contoh mengikuti wartawan senior ada sangat banyak yang bisa diikuti .

http://demokrasimaluku.com/wp-content/uploads/2024/08/20240817_081242-6.jpg

Dia mengaku sebagai wartawan bisa mengelola sebuah informasi dengan baik lalu di publish menjadi konsumsi publik, karena mereka memiliki nilai yg sangat positif untuk perkembangan Bangsa ,tetapi mereka juga tidak meninggalkan daya kritis dari jurnalis itu sendiri dan mampu mengkritisi kebijakan pemerintah dengan sangat baik dan santun ,itu yang kita inginkan untuk teman” jurnalis .

“Oleh karena pada kondisi seperti itulah keberadaan wartawan sangat berdampak penting .semua itu dapat dimiliki sebagai jurnalis karena memahami tugas dan fungsi sebagai jurnalis dan memiliki kapasitas yang sangat baik. ,tidak muncul begitu saja tanpa pengetahuan yang cukup.tanpa referensi yang cukup tentang tugas dan fungsi jurnalis semuanya itu percuma.

Apalagi dalam banyak kesempatan dewan pers ,atau PWI atau organisasi organisasi lainya dan berupaya untuk meningkatkan kapasitas wartawan itu sendiri,agar dapat menjadi wartawan yg baik wartawan yang memahami tugas dan fungsi sehingga bisa menjadi agen ” perubahan lingkungan dimana dia berada.

Bodewin juga mengajak wartawan senior yang punya banyak pengalaman bisa berbagai pengalaman ,supaya semua memliki pandangan yg sama tentang tugas fungsi jurnalis termasuk apa saja yg harus dibuat dalam tugas dn fungsi .

Bodewin berharap lewat kegiatan ini semua berita yang dipublish ke masyarakat adalah berita yang sudah melewati proses dn tahapan sesuai dengan kode etik jurnalis
minimal kalau tulis berita sumbernya ada .tetapi yg ditulis juga harus klarifikasi itu yangdiharapkan.”ungkapnya.(*)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *