DPRD Maluku serahkan hewan kurban ke Masjid Al Fatah Ambon

Parlemen24 views
Link Banner

Ambon – Demokrasi Maluku : DPRD Maluku menyerahkan hewan kurban satu ekor sapi kepada pengurus Masjid Raya Al Fatah Ambon dalam rangka perayaan Idul Adha 1444 Hijriah yang jatuh pada Kamis 29 Juni 2023

“Penyerahan hewan kurban ini sebagai wujud partisipasi menjelang Hari Raya Idul Adha, sebagai bagian dari kemitraan kita.Ujar Wakil Ketua DPRD Maluku Melkianus Sairdekut kepada wartawan dihalaman Masjid Al-fatah Ambon Rabu (28/6/2023).

“Saya menyerahkan hewan kurban ini Atas nama pimpinan dan anggota DPRD Maluku, diterima langsung Imam Masjid Raya Al Fatah Ambon, Haji R. Hasanussy.

“Karena itu penyerahan hewan kurban atas nama pimpinan dan anggota DPRD Maluku baru hari ini terlaksana.di Masjid al-fatah dalam rangka berbagi di Idul Adha tahun 2023 saat ini

Lanjut Politisi partai Gerindra Maluku ini biasanya setiap tahun DPRD Maluku memberikan bantuan hewan kurban, mudah -mudahan untuk tahun depan bisa bertambah.

Hadir dalam kegiatan penyerahan kurban terebut Ketua Komisi IV Samson Atapary, Sekretaris komisi IV Yustina Renyaan Sekretaris DPRD Maluku, Bodewin M. Wattimena.yang juga penjabat walikota Ambon.

Imam Masjid Raya Al Fatah Ambon, Ustadz H R.R Hasanussy memberikan apresiasi atas pemberian hewan Kurban oleh pimpinan dan anggota DPRD Maluku.

Dia mengharapkan kiranya sumbangan hewan kurban yang diberikan DPRD Provinsi Maluku sebagai bentuk ibadah dan amal sosial.’ungkapnya.(*)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *